PT Fast Food Indonesia Tbk (FAST) adalah pemegang hak waralaba tunggal untuk merek KFC di Indonesia. Didirikan oleh Keluarga Gelael pada 1978. Salim Group bergabung pada 1990. Sukses menanamkan KFC dalam benak konsumennya sebagai merek waralaba cepat saji yang terkenal, dominan, pemimpin pasar di Indonesia.… Read more ...
Tag: FAST
Bisnis, Perusahaan, dan Saham Salim Group di Indonesia
Beberapa perusahaan besar dengan kinerja sangat bagus, dan tentu saja berdampak pada bagusnya kinerja/kenaikan harga sahamnya, dimiliki ataupun berafiliasi dengan Salim Group. Perusahaan (saham) apa sajakah itu? Dan bagaimana prospeknya buat investor? Mari kita bahas.
Daftar Isi (anda bisa langsung klik ke bagian yang dikehendaki):
- Sejarah Singkat Perusahaan
- Tokoh-tokoh Penting dalam Sukses Salim Group
- Strategi yang adaptif dalam membangun bisnis
- Bisnis dan Perusahaan Salim Group saat ini
- Perbandingan Bisnis dan kinerja perusahaan Salim Group
- Saham Salim Group yang Mana yang layak investasi?